Article Detail

Unggul Akademik melalui UAS II Tahun Pelajaran 2014/2015

Salam Tarakanita

Cc5 ++ menjadikan peserta didik semakin berkarakter: Compassion, Celebration, Competence Community, Conviction, Creativity, Kejujuran, Kedisiplinan dan KPKC, tidak hanya kami minta peserta didik hafal akan tetapi benar-benar memahami dan mengimplementasikannya dengan baik dalam pribadi setiap peserta didik khususnya dalam kegiatan rutin UAS Semester II 2014 /2015, unggul akademik kami memberikan melalui kompetensi-kompetensi yang terintegrasi dalam setiap materi pelajaran dalam proses belajar mengajar dan melaksanakan dengan jujur itu yang paling penting ( tidak mencontek )

Tanggal 1-6 Juni 2015 SMP Sint Carolus melaksanakan kegiatan rutin Ulangan Akhir Semester II , sesuai dengan Visi Dan Misi khususnya Misi Yang ke-5 “Unggul Akademik” kami mengajak peserta didik untuk selalu memilki kompetensi yang lebih dalam pribadi mereka untuk semakin rajin belajar,sehingga bisa mengerjakan ulangan dengan baik dan memperoleh hasil yang memuaskan dan tetap menerapkan pendidikan Karakter dalam dirinya yaitu Cc5 KPKC, Kejujuran dan Kedisiplinan, dan memperoleh hasil memuaskan. (Ignatia Ika)

Comments
  • there are no comments yet
Leave a comment